Kumpulan E-book Pemrograman Android Gratis
Hai kawan-kawan, apa kabar?? semoga pada sehat selalu yaa.. Pada kesempatan kali ini aku pengen share buku-buku yang wajib dimiliki untuk kalian yang pengen belajar pemrograman android. Beberapa teori dasar yang harus kalian kuasain dan biasa digunakan dalam pengembangan sebuah aplikasi android yaitu :
- Activity
- Intent
- Fragment
- Threads
- Service
- Receiver
Kalian juga perlu untuk mempelajari penyimpanan data pada aplikasi andorid, Penggunaan widget dan hal menarik lainnya yang dapat dilakukan untuk membuat aplikasi android didalam buku ini.
Sekedar info nih kalau sekarang ini google sedang ngadain program untuk ngelatih 100.000 developer android Indonesia. Nama programnya Android Kejar, yang sekarang udah masuk Periode 3 Batch 4 yang diadain di 10 kota besar, ada di Medan, Jakarta, Malang dan kota-kota lainnya, kamu bisa buka situs https://events.withgoogle.com/indonesiaandroidkejar/ untuk informasi lebih lanjut.
Untuk bisa ikut program yang diadakan oleh google ini, syaratnya minimal kalian punya pengetahuan tentang pengembangan aplikasi android atau udah pernah buat aplikasi android.
Nah beberapa buku ini bisa dijadiin referensi untuk menambah pemahaman kalian dalam mendevelop aplikasi android, atau bagi kalian yang baru ingin belajar pemrograman andorid. Silahkan di download,
Professional Android 4 Application Development (Reto Meiyer)
Professional Android Application Development
Programming Android(Oreilly 2011)
Android Developer Fundamental Course
Selamat menikmati ebook nya.. semoga dapat bermanfaat untuk semua
0 Comments
Post a Comment